Babi Bebas Virus dari Pakan Olahan Kelompok Tani Desa Randoria

Ende-Randoria, Tananua Flores| Kelompok-kelompok Tani di Desa Randoria Dusun Wologeru sejak pagi 14/7/2022  bergiat membuat pakan babi berkualitas. Aktivitas pelatihan ini berawal dari pencaharian bahan baku. Setiap petani menuju ke kebun masing-masing mengumpulkan bahan utama pakan babi. Bahan utama pakan babi antara lain: batang pisang, buah pepaya, singkong, daun singkong, ketela, dan ubi jalar. Bahan-bahan […]

Continue Reading